Cara Membuat Buku Tamu di Blog

 

 Jika anda blogger maka interaksi dengan dengan visitor sangatlah penting. Karena interaksi yang aktif dengan pengunjung semakin meningkatkan citra positif bagi anda sang pemilik blog. Salah satu cara untuk bisa berkomunikasi dengan visitor adalah dengan memberikan fasilitas Buku Tamu di blog anda. Di Buku Tamu inilah siapa saja bisa melakukan chatting dan bertanya apa saja bahkan bisa berdiskusi santai dengan pengunjung/blogger yang lain. Kok blog Panduan Blog muktiblog tidak pasang Buku Tamu? He he he. Kalau di sini saya memang tidak pasang karena takut berat banget loadingnya sehingga nanti aksesnya jadi lambat. Tapi saya pasang juga di beberapa blog yang lain seperti blog bisnis online dan blog berita aktual.

Tidak berpanjang kata lagi, saya langsung akan jelaskan pada anda Cara Membuat Buku Tamu di Blog. Tapi maaf ya. Ini Tutorial Blog ini khusus bagi blogger pemula. Bagi yang sudah ahli mohon saran dan kritiknya saja, siapa tahu ada kesalahan. Mari ikuti caranya step by step :
Proses Pembuatan Account
1. Buka web untuk membuat Buku Tamu di http://www.cbox.ws
2. Klik Get your own free Cbox now!
3. Isi Form pendaftaran dengan lengkap mulai dari Cbox Name, Email address, Password, alamat website, dan bahasa
 4. Masih di form pendaftaran anda bisa menentukan gaya Buka Tamu anda dengan memilih Style
5. Jika sudah selesai diisi semua dengan lengkap klik tombol Create My Cbox dan sukses anda telah membuat Buku Tamu.
Login dan Setting Buku Tamu
1. Login ke member area cbox anda
2. Klik Look & Feel > Layout Options untuk Mengatur lebar ( Width ) dan Tinggi ( height ) Buku Tamu. Sesuaikan dengan ukuran side bar blog anda. Anda juga bisa mengatur apakah pesan terbaru akan
 ditampilkan paling atas atau di bawah dengan memilih In Order

3. Klik Look & Feel > Colours & Fonts. Anda bisa menentukan warna, bentuk huruf dan lain-lain. Silahkan setting sesuai dengan selera anda.  Jangan lupa klik Save
4. Jika sudah selesai semua setting anda, jangan lupa klik tombol Apply
Cara mengambil kode HTML buku tamu dan memasukkan ke side bar blog
1. Masih di member area Cbox klik Publish! Lalu klik tombol Copy to clipboard
2. Login ke blogger.com dan klik Rancangan/Design
3. Klik Tambah gadget
4. Di window yang muncul klik HTML/Java Script
5. Paste kode Buku Tamu yang telah dicopy tadi ke kolom yang tersedia seperti di bawah ini
Beres. Silahkan buka blog anda dengan buku tamu yang baru anda buat.
Semoga manfaat ya. ^-^


 




 

Cara Membuat Buku Tamu Melayang Di Sisi Kanan Blog

Di postingan ini saya akan berbag
cara membuat buku tamu  melayang di kanan blog

  1. Langkah Pertama  pergi ke Cbox
  2. Lalu masuk akun Cbox atau jika belum punya daftar ke Sign Up Cbox
  3. Jika Sudah mendaftar Cbox lalu pemirsa disuruh masuk Cbox
  4. Setelah sudah masuk edit sendiri Cbox anda sendiri

dan Langkah berikutnya Copy-Paste HTML dibawah ini

<style type="text/css">
#gb{
position:fixed;
top:50px;
z-index:+1000;
}
* html #gb{position:relative;}
.gbtab{
height:100px;
width:30px;
float:left;
cursor:pointer;
background:url('https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgd-4mo393Q2-zPxAWP5A8Ri4Unkgbl7aAuDxrwIug25e62bio-wqJ7UFsARSRPT45XJGrbPLUibg5j3sw0448wiNClExkFZaEs9yr8VGnf8qqmVu6hjhTVB53BVSptjEO3SZ7mrKkxYII/s1600/bukutamu.png') no-repeat;
}
.gbcontent{
float:left;
border:2px solid #A5BD51;
background:#F5F5F5;
padding:10px;
}
</style>
<script type="text/javascript">
function showHideGB(){
var gb = document.getElementById("gb");
var w = gb.offsetWidth;
gb.opened ? moveGB(0, 30-w) : moveGB(20-w, 0);
gb.opened = !gb.opened;
}
function moveGB(x0, xf){
var gb = document.getElementById("gb");
var dx = Math.abs(x0-xf) > 10 ? 5 : 1;
var dir = xf>x0 ? 1 : -1;
var x = x0 + dx * dir;
gb.style.right = x.toString() + "px";
if(x0!=xf){setTimeout("moveGB("+x+", "+xf+")", 10);}
}
</script>
<div id="gb">
<div class="gbtab" onclick="showHideGB()"> </div>
<div class="gbcontent">
Silakan Pasang Kode Buku Tamu yang sudah di copy tadi Di Sini

<div style="text-align:right">
<a href="http://abelavriyanno.blogspot.com/2012/04/cara-membuat-buku-tamu-melayang-di-sisi.html">[get this widget]</a>><a href="javascript:showHideGB()">
[Tutup]
</a>
</div>
</div>
</div>
<script type="text/javascript">
var gb = document.getElementById("gb");
gb.style.right = (30-gb.offsetWidth).toString() + "px";
</script></div></div>
Cara menaruh html di atas
  1. Masuk akun blogger siapa ajah boleh
  2. Ke tata letak
  3. Add gadget atau Tambah gadget
  4. Edit html/javascript
  5. Masukan html di atas
  6. Selesai
dan ganti tulisan yang biru dengan html/javascript Cbox/buku tamu
yang tadi

Mudahkan !!!

Cara Membuat Buku Tamu Auto Hide di Blog

Cara Membuat Buku Tamu / Guestbook Auto Hide di Blog - Apa kabar sobat blogger??? Pertama - tama saya memohon maaf atas komentar - komentar sobat blogger yang belum sempat saya balas sebelumnya, karena hidungku ( mampet ), aktivitas blogging ku terhenti hampir seminggu. Setelah sebelumnya memposting artikel cara memasang artikel acak di blog, kali ini dengan hidung yang masih cenat - cenut saya akan menjawab permintaan dari salah satu sobat blogger yang meminta cara membuat buku tamu auto hide di blog seperti yang tampak di sidebar blog ini.

Auto hide Shuotbox adalah efek yang akan membuat buku tamu muncul tanpa di klik dan tersembunyi tanpa di klik pula ( di lewati pointer mouse ), hanya beda sedikit dengan buku tamu show / hide. Sobat yang tertarik memasang widget ini, silahkan masukkan kode berikut di HTML/Javascript blog sobat.

<style type="text/css">
#gb{
position:fixed;
top:20px;
z-index:+1000;
}* html #gb{position:relative;}

.gbtab{
height:150px;
width:50px;
float:left;
background:url('http://i1108.photobucket.com/albums/h405/christian410/ghtrf.png') no-repeat;
}

.gbcontent {
float:left;
border:1px solid #000000;
-moz-border-radius-bottomleft:5px;
-webkit-border-radius-bottomleft:5px;
-o-border-radius-bottomleft:5px;
-khtml-border-radius-bottomleft:5px;
-moz-border-radius-topright: 5px;
-moz-border-radius-topleft: 5px;
background: #F2F2F2; url() no-repeat bottom;
padding:10px;
}

</style>

<script type="text/javascript">
function showHideGB(){
var gb = document.getElementById("gb");
var w = gb.offsetWidth;
gb.opened ? moveGB(0, 51-w) : moveGB(30-w, 0);
gb.opened = !gb.opened;
}function moveGB(x0, xf){

var gb = document.getElementById("gb");
var dx = Math.abs(x0-xf) > 25 ? 25 : 1;
var dir = xf>x0 ? 1 : -1;
var x = x0 + dx * dir;
gb.style.right = x.toString() + "px";
if(x0!=xf){setTimeout("moveGB("+x+", "+xf+")", 5);}
}</script>

<div id="gb">
<div class="gbtab" onmouseover="showHideGB()"> </div>

<div class="gbcontent">
<center>
<!-- BEGIN CBOX - www.cbox.ws - v001 -->
<div id="cboxdiv" style="text-align: center; line-height: 0">
<div><iframe frameborder="0" width="300" height="275" src="http://www4.cbox.ws/box/?boxid=4100717&amp;boxtag=ebc39c&amp;sec=main" marginheight="2" marginwidth="2" scrolling="auto" allowtransparency="yes" name="cboxmain4-4100717" style="border:#FFFFFF 1px solid;" id="cboxmain4-4100717"></iframe></div>
<div><iframe frameborder="0" width="300" height="75" src="http://www4.cbox.ws/box/?boxid=4100717&amp;boxtag=ebc39c&amp;sec=form" marginheight="2" marginwidth="2" scrolling="no" allowtransparency="yes" name="cboxform4-4100717" style="border:#FFFFFF 1px solid;border-top:0px" id="cboxform4-4100717"></iframe></div>
</div>
<!-- END CBOX -->
<br />
<div style="text-align:center">
<span style="float:right; color:#000000;">Get this <a target="_blank" href="http://christiantatelu.blogspot.com/2012/03/cara-membuat-buku-tamu-auto-hide-di.html"> widget! </a></span>
</div>
</center></div>
<script type="text/javascript">
var gb = document.getElementById("gb");
gb.style.right = (50-gb.offsetWidth).toString() + "px";
</script>

</div>
 

Caranya :
  1. Klik rancangan --> Elemen laman --> Tambah gadget --> HTML/Javascript
  2. Masukkan kodenya di kotak yang di sediakan.
  3. Klik Save 
Tambahan :
Ganti kode yang berwara biru dengan kode buku tamu milik sobat. Sobat yang belum punya buku tamu silahkan buat terlebih dahulu di cbox ( seperti blog ini) , fibox, shoutchamp atau pada penyedia chatbox gratisan lainnya.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Cara Membuat Blog Anti Klik Kanan dengan Gambar Pilihan

Banyak Kegunaan dari Klik kanan ini bro yang antara lain membuat disable klik kanan yang mungkin masih bisa dilakukan dengan cara lain tapi dengan gambarlah keunggulannya bro, dengan gambar ini dapat membuat blog lebih indahlah bro keren gitu bro karena lo bisa memakai gambar hasil kreasi sendiri, walaupun sudah banyak yang posting tapi gua cuma gak mau ketinggalan aja bro hehe, oke bagi yang tertarik silahkan simak aja untaian berikut ya bro :


1. Login ke blogger lo bro

2. Pilih Rancangan
3. Klik Edit Html
4. Jangan Lupa Bro Centang Expand Template Widget (jika perlu bro)

5. Untuk Mengantisipasi Kesalahan Bro, Lakukanlah BACKUP data terlebih dahulu ya bro
6. Copy Kode diBawah bro dan Letakkan diAtas Kode </body>  bro, jangan salah ya bro.



<script type='text/javascript'>

var RAXTERBLOGrightclicktheme = 'Dark';
var RAXTERBLOGrightclickimage = 'https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEirfROiHhc-_4HF6c6rgzpG4NZlNk-OEqE6fFaLF_pLnPq8NHtgjZY9PHMl4lWVG2ki24F7kvjxZNAiYvfu9D91OgwJQB9FXj6vHNOcoLewXVdTqFwER2f9gJMj30S39X-6NNb-Vv2hOSOe/s1600/right-click-disable.jpg';
</script>
<script src='http://raxterblog.googlecode.com/files/anti-klik-kanan.js' type='text/javascript'> </script>


Ket : 

  • Dark : adalah pilihan latar belakang gelap bro, jika lo ingin yg latar belakang terang bro, silahkan ganti dengan tulisan Light oke bro.
  • Nah untuk tulisan yg berwarna HIJAU bro silahkan lo ganti dengan URL GAMBAR pilihan lo  semua bro oke ! ! !

7. Tinggal Save Template dan Lihat Hasilnya bro . . .



 


Total Tayangan Halaman

Test Footer 2

Template Information

Pengikut