Cara Mengedit Template HTML Blog Yang Baik Dan Benar



Cara Mengedit Template HTML Blog Yang Baik Dan Benar - Kali ini saya akan membahas Tutorial Blog yaitu Cara Mengedit Template HTML Blog Yang Baik Dan Benar, ternyata masih banyak para Blogger yang masih kurang pengetahuan untuk mengedit HTML di Blog, memang mengedit HTML ini sudah biasa di kalangan Blogger untuk mengedit Template dan menambahkan Widget-widget lainnya, supaya blog tampil lebih profesional, tapi perlu kamu ketahui mengedit HTML itu tidak semudah yang kita bayangkan, jika ada kesalahan sedikit saja bisa berakibat patal.

Untuk mencegah hal tersebut terjadi silahkan lihat beberapa Cara Mengedit Template HTML Yang Baik Dan Benar di Blog :

1. Sebelum mengedit Template HTML kamu Backup/ Download Template Lengkap, untuk mencegah hal-hal yang tidak di inginkan, seperti ada kegagalan, kamu tinggal Download lagi Template hasil backup tadi dan akan kembali ke semula. 

2. Untuk memudahkan kamu mencari sebuah kode tinggal klik CTRL+F, misal kamu di suruh mencari kode </head>, kamu tinggal klik CTRL+F lalu ketik kode yang kamu cari.
 3. Biasakan jika mau mengedit HTML kamu centang Expand Widget Template yang ada di pojok kanan, gunanya untuk menampilkan semua kode yang di sembunyikan, misal kamu mau cari kode <data:post.body/> tapi tidak ketemu itu artinya kamu tidak mencentang Expand Widget Templaten nya, nah jika kamu centang Expand Widget Template nya maka kode tersebut akan ada.
 
4. Jika kamu sudah mendownload sebuah Template dan tidak tahu cara menerapkannya ke Blog kamu, kamu boleh baca artikel ini Tutorial Cara Memasang Template Ke Blog
 
5. Jika sudah selsai mengedit HTML sobat jangan langsung Simpan Template tapi pilih dulu PERTINJAUN jika berhasil baru Simpan.

6. Jika kamu mau mengedit HTML hasil download kamu boleh gunakan cara di bawah ini, tapi menurut saya setiap Template berbeda-beda tapi yang umum kaya gini.
  • Kode untuk Judul Widget : .sidebar h2
  • Kode untuk Judul Footer  : .footer h2 (Tergantung Template nya sob, berbeda-beda soalnya)
  • Misalkan kamu mau mengedit Background Menu Horizontal bawaan dari Template hasil Download, saya ambil contohnya milik saya
Kamu mau mengedit Menu kaya gambar di atas misalnya mau mengedit Daftar Isi, kamu cari menggunakan CTRL+F ketik Daftar isi (itu pun tergntung jika hanya ada satu kata Daftar Isi jika ada dua ya sobat bisa pilih-pilih saja)

Begitupun yang lainnya ok Sobat.

Baiklah sob cuma segitu yang bisa saya jelaskan, saya tidak akan menjelaskan nya secara detail tapi dengan teknik dasar sobat bisa handal menegedit HTML, dan terus belajar yah, supaya Tampilan Blog kamu berbeda dengan yang lainnya.
 
 

 

Total Tayangan Halaman

Test Footer 2

Template Information

Pengikut